"Materi Teknik Informatika"

Memisahkan Bilangan Integer < 1000 | Coretan TI

Berikut adalah algoritma dan program untuk Memisahkan Bilangan Integer < 1000.

Algoritma Aljabar :
{Algoritma menerima masukkan x<1000. Kemudian x mod 10 untuk mencari satuan, lalux dikurangi satuan mod 100 div 10 untuk mencari puluhan, lalu x dikurangi x mod 100 dic 100 untuk mencari ratusan. Mencetak Ratusan, Puluhan, Satuan}

Deklarasi :
1. x --> integer (input)
2. Ratusan, Puluhan, Satuan --> integer (output)

Dekripsi :
1. Integer (x,Ratusan,Puluhan,Satuan)
2. - Satuan= x%10
    - Puluhan= ((x-Satuan)%100)/10
    - Ratusan= (x-(x%100))/100
3. Write (Ratusan,Puluhan,Satuan)

Gambar Flowchart :

Gambar Coding :

1.1 Coding Dari Raptor

1.2 Coding C++

Dan hasilnya :

1.3 Hasil Coding Dari Raptor Ke C++

1.4 Hasil Coding C++

*Catatan:
- Gambar flowchart dibuat dengan menggunakan aplikasi Raptor.
- Gambar coding C++ dibuat dengan menggunakan aplikasi Dev C++.

Sekian dan Selamat Mencoba hehe






0 komentar:

Posting Komentar

Memisahkan Bilangan Integer < 1000 | Coretan TI